Sinergitas TNI-Polri Polsek Mangkubumi Gotong Royong dalam Penanggulangan Banjir

    Sinergitas TNI-Polri Polsek Mangkubumi Gotong Royong dalam Penanggulangan Banjir

    Sinergitas TNI-Polri Polsek Mangkubumi Gotong Royong dalam Penanggulangan Banjir

    Tasikmalaya, 10 Desember 2024 – Dalam rangka mengurangi potensi terjadinya banjir, Polsek Mangkubumi bersama TNI, Pemerintah Kecamatan dan Kelurahan, serta masyarakat setempat, melaksanakan kegiatan gotong royong berupa pengerukan saluran irigasi. Kegiatan ini bertujuan untuk memperlancar aliran air dan mengantisipasi terjadinya banjir di wilayah Kelurahan Mangkubumi, khususnya di sekitar area Jalan AH Nasution yang kerap mengalami genangan air saat hujan deras.

    Pada hari Selasa, 10 Desember 2024, pukul 07.30 WIB, kegiatan gotong royong dimulai di Babakan Jati RT. 001/008, Kelurahan Mangkubumi, Kecamatan Mangkubumi, Kota Tasikmalaya.

     Kegiatan ini diikuti oleh Kapolsek Mangkubumi, Iptu Jajat Jatnika, bersama dengan Danramil Mangkubumi Mayor Czi Wawan, Camat Drs. Slamet, serta anggota Polsek Mangkubumi, Koramil, unsur Pemerintahan Kecamatan dan Kelurahan, dan warga masyarakat setempat.

    Kapolsek Mangkubumi, Iptu Jajat Jatnika, mengungkapkan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk sinergitas TNI-Polri dan masyarakat dalam penanggulangan bencana alam, khususnya banjir. "Kerja bakti ini bertujuan untuk membersihkan saluran irigasi dan memperlancar aliran air, sehingga dapat mengurangi potensi banjir yang sering terjadi saat musim hujan, " ujar Iptu Jajat.

    Hasil yang Ingin Dicapai:

    1. Terciptanya kemitraan dan sinergitas yang erat antara TNI, Polri, dan warga masyarakat dalam penanggulangan bencana.

    2. Mengurangi resiko terjadinya banjir di wilayah Mangkubumi, khususnya di sepanjang Jalan AH Nasution.

    3. Meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga kebersihan saluran air dan lingkungan sekitar.

    4. Selama kegiatan berlangsung, situasi tetap aman dan kondusif, serta menunjukkan kekompakan antara berbagai unsur masyarakat.

    Kegiatan gotong royong ini merupakan wujud nyata dari kerja sama antara TNI, Polri, dan masyarakat dalam menciptakan lingkungan yang lebih aman dan nyaman, terutama di musim hujan yang rentan terhadap bencana banjir.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Mangkubumi Monitoring...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Rajapolah Sambang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kompolnas Apresiasi Langkah Cepat Polda NTB dalam Kasus Kekerasan Seksual IWAS
    Catatan Emas Tim Taekwondo Garbha Presisi, Jadi Juara umum 2 di Asian Police Championship Open 2024
    DWP Bakamla RI Raih Juara 1 di Lomba Musik Kolintang Piala Presiden
    Satgaswil Jabar Densus 88 Anti Teror, Gelar Sosialisasi Wawasan Kebangsaan di Poltekkes Tasikmalaya 
    Polsek Mangkubumi tingkatkan kegiatan Patroli rawan siang dan kontrol objek wisata daerah rawan kriminalitas di wilayah Kec. Mangkubumi
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK SUKARATU MONITORING PENYALURAN CADANGAN BANTUAN PANGAN (CBP) DI DESA GUNUNGSARI
    Bhabinkamtibmas Polsek Cisayong Laksanakan Sambang dan Silaturahmi Kamtibmas di Desa Santanamekar untuk Mendukung Program Ketahanan Pangan
    Sinergitas TNI-Polri dan Polsek Indihiang Pantau Program Ketahanan Pangan di Kelurahan Indihiang
    Satgaswil Jabar Densus 88 Anti Teror, Gelar Sosialisasi Wawasan Kebangsaan di Poltekkes Tasikmalaya 
    Polsek Mangkubumi tingkatkan kegiatan Patroli rawan siang dan kontrol objek wisata daerah rawan kriminalitas di wilayah Kec. Mangkubumi
    Kebakaran Pabrik Briket di Kota Tasikmalaya,Polisi Lakukan Penyelidikan
    Polisi Berikan Penyuluhan Bahaya Narkoba di  SMK MANANGGA PRATAMA Tasikmalaya
    Personel Polsek Mangkubumi Polres Tasikmalaya Kota Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada di Kelurahan Karikil
    Kegiatan Kanit Binmas Polsek Manonjaya,Berikan Pembinaan dan Penyuluhan  Siswa SMP Al Ruzhan 
    inergitas TNI-Polri Polsek Tawang, Hadiri musyawarah Pemilihan Karang Taruna Kelurahan Kahuripan
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Mugarsari Polsek Tamansari sambang Kamtibmas dengan warga binaan
    Patroli Obyek Vital Polsek Ciawi,Antisipasi Terjadinya Tindak Kriminal
    Tegas! Kapolda Riau Ultimatum Bandar Narkoba Masih Berani Bisnis Haram 

    Ikuti Kami